Artikel
SOSIALISASI 9 NILAI ANTI KORUPSI DESA KARANGGUPITO
Karanggupito.desa.id-“Sebagai pemangku adat, saya percaya bahwa warisan nilai-nilai luhur nenek moyang adalah menjaga kehormatan dan menjauhi penyimpangan. Korupsi adalah bentuk pelanggaran terhadap nilai adat dan moral. Mari kita rawat budaya jujur dan gotong royong demi masa depan desa.”